sport

Hasil Liga Champions: Real Madrid dan AC Milan Pesta Gol

Penulis Rudi Priyana
Nov 03, 2022
Hasil Liga Champions: Real Madrid dan AC Milan Pesta Gol

Thephrase.id - Real Madrid dan AC Milan berhasil berpesta gol dalam matchday terakhir Liga Champions 2022/23. Keduanya menang besar di partai terakhir babak penyisihan. Real Madrid mampu mengalahkan Celtic FC 5-1 pada Grup F di Santiago Bernabeu, Madrid pada Rabu 3 November 2022 dini hari WIB. Lima gol Real Madrid dicetak oleh tendangan penalti Luka Modric pada menit keenam hingga sepakan 12 pas Rodrygo menit ke-21. Selain itu, gol Los Blancos juga dibuat oleh Marco Asensio menit ke-51, Vinicius Junior menit ke-61, dan Federico Valverde menit ke-71.

AC Milan menang 4-0 atas RB Salzburg. Foto Twitter AC Milan (Foto. Istimewa)
Sementara Celtic FC hanya bisa membala sekali lewat Joao Pedro Jota pada pengujung pertandingan atau menit ke-84. Dalam partai lain, AC Milan menghajar RB Salzburg pada Grup E 4-0 di San Siro, Milan, Rabu 3 November 2022 dini hari WIB. Oliver Giroud mendulang brace pada menit ke-14 dan ke-57. Gol Rede Krunic menit ke-46 dan Messias menit ke-90+1 menggenapi kemenangan Rossoneri. Di Grup G, Manchester City membungkam Sevilla 3-1 di Etihad Stadium, Manchester, Rabu 3 November 2022 dini hari WIB. Sevilla sebenarnya mampu mencetak gol lebih dulu lewat Rafa Mir pada menit ke-31 sebelum The Citizens mengembalikan keadaan melalui Rico Lewis menit ke-52, Julian Alvarez menit ke-73, dan Riyad Mahrez menit ke-83.
Vinicius Junior bawa Real Madrid kalahkan Celtic FC 5-1. Foto Twitter Real Madrid. (Foto. Istimewa)
Hasil Matchday ke-6 Liga Champions 2022/23 FC Porto 2-1 Atletico Madrid Bayer Leverkusen 0-0 Club Brugge Liverpool 2-0 Napoli Rangers FC 1-3 AFC Ajax Bayern Munchen 2-0 Inter Milan Viktoria Plzen 2-4 Barcelona Sporting CP 1-2 Eintracht Frankfurt Olympique Marseille 1-2 Tottenham Hotspur Real Madrid 5-1 Celtic FC Shakhtar Donetsk 0-4 RB Leipzig Chelsea 2-1 Dinamo Zagreb AC Milan 4-0 RB Salzburg Manchester City 3-1 Sevilla FC Copenhagen 1-1 Borussia Dortmund Juventus 1-2 PSG Maccabi Haifa 1-6 Benfica

Tags Terkait

-

Artikel Pilihan ThePhrase

- Advertisement -
 
Banyak dibaca
Artikel Baru
 

News Topic

Link slot terpercaya situs slot gacor hari ini Situs Link SLot Gacor slot gacor Situs Link SLot Gacor Situs Link SLot Gacor Situs Link SLot Gacor Situs Link SLot Gacor